Tiga OKP di Medan Labuhan Buka Puasa Bersama
PP,AMPI,FKPPI Medan Labuhan Buka Puasa Bersama dan Santuni Kaum Dhuafa
|
Tiga Ketua OKP Medan Labuhan |
Medan Labuhan | Gloobal berita.com
-Tiga OKP di kecamatan medan labuhan,PP(Pemuda Pancasila),AMPI
(Angkatan Muda Pembaharu Indonesia) dan FKPPI (Forum Komunikasi Putra
Putri TNI /Polri) buka puasa bersama,serta menyantuni 115 kaum dhuafa
,minggu (12/8) bertempat di lapangan SD negeri 52 medan labuhan
Jl.KL.yossudarso km18 simpang kantor.dihadiri Camat Medan Labuhan Drs
Zain Noval S,STP, Tokoh agama,Tokoh masyarakat,Muspika kecamatan medan
labuhan,Sesepuh PP Medan Labuhan Raden Iman Suriono,Ketua Forum
Komunikasi
Putera-Puteri Purnawirawan dan TNI Polri (FKPPI) Marelan Iryatmo,Sekjen
DPD AMPI Mulya Asri Rambe (Bayek).
|
Subandi Ketua Rayon AMPI Labuhan |
Luhut
Sitanggang SH dalam sambutannya mengatakan buka puasa bersama tiga OKP
PP.AMPI dan FKPPI ini menjalin silaturahmi antar sesama OKP yang ada di
medan labuhan,diharapkan OKP yang ada mampu memberikan yang terbaik
kepada semua pihak walau berbeda latar belakang,kedepan kegiatan seperti
ini hendaknya terus ditingkatkan sehingga antara OKP satu dengan OKP
yang lain bisa bekerjasama dan sama-sama bekerja tanpa harus saling
menyalahkan sehingga dapat menjalan program masing -masing.
|
Ketua PAC PP mdn labuhan James simbolon berikan bantuan |
Camat
Medan Labuhan Drs Zain Noval S,STP memberikan Apresasi atas kegiatan
buka puasa bersama tiga OKP yang baru kali ini ada di kecamatan di kota
medan tiga OKP sekaligus buka puasa bersama,kegiatan -kegitan seperti
ini menunjukan di kecamatan medan labuhan para ketua OKP nya bisa duduk
bersama dan bisa saling bekerjasama sehingga kecamatan medan labuhan
bisa kandusip serta menjawab tudingan masyarakat selama ini kalau OKP
itu tidak bisa duduk bersama,''di medan labuhan ini OKP bisa duduk
bersama,dan bisa buat program -program bersama dan ini bisa menjadi
contoh buat OKP -OKP dikecamatan lain ''jelas Noval
|
Ketua FKPPI Medan Labuhan Iwan Bandung |
Acara
buka puasa bersama ini di isi tausiah agama oleh AL Ustadz
H.Zulkarnain dimulai dengan yel - yel PP selanjutnya yel -yel AMPI dan
yel -yel FKPPI selanjutnya pemberian bingkisan kepada 115 kaum dhuafa
secara simbolis yang di serahkan oleh ketua PAC PP Medan Labuhan James
simbolon,Ketua Rayon AMPI Kec,Medan Labuhan Subandi,Ketua Pengurus Rayon
Generasi Muda FKPPI Kec,Medan Labuhan Iwan Bandung,Camat Medan Labuhan
Drs Zain Noval S,STP,Tokoh Pemuda R.Suriono,Sekjen DPD AMPI Mulya Asri
Rambe (Bayek),kegitan ini merupakan kepedulian OKP di Medan
Labuhan,mudah -mudahan dapat bermanfaat dalam meringankan kebutuhan
menjelang idul fitri 1433 H ini (abu)
|
Sekjen DPD AMPI Mulya Asri Rambe
|
|
Tiga Ketua OKP Medan Labuhan |
|
Zain Noval Camat Medan Labuhan berserta tokoh |
|
Tiga Ketua OKP James Simbolon,Subandi,Iwan Bandung Salam Komando |
|
Panitai Bersama Tiga OKP |
Related Post
Tidak ada komentar: